Ternyata Ini 3 Penyebab Bulu Burung Kacer Sering Rontok

oleh -93 views
Burung Kacer
Foto : Istockphoto

Panennews.com – Ada beraneka ragam burung kicau yang kerap jadi peliharaan pecinta burung atau berbagai kalangan masyarakat. Salah satunya yaitu burung kacer ini.

Dalam merawat burung kacer ini biasanya sebagai orang tengah mengeluh lantaran bulunya mengalami kerontokan. Hal ini ada beberapa faktor utama sebagai penyebab bulu burung tersebut rontok, penyebab tersebut sangat jarang sekali orang mengetahuinya.

Ganti Kulit

Burung kacer sering rontok bisa disebabkan oleh pergantian kulit secara masif, hal ini biasanya dapat merangsang bulu burung tersebut mengalami kerontokan. Dalam prosesnya, burung yang mengganti kulit secara alami tentunya dapat merontokan bulunya dalam jumlah yang banyak, namun hal ini cukup terbilang alami.

Baca Juga :   Antisipasi PMK, Polsek KP3 Tano Lakukan penyekaran Ternak di Pelabuhan Tano

Pakan Kurang Bernutrisi

Kandungan nutrisi pakan yang kurang banyak bisa menyebabkan bulu burung kacer mengalami kerontokan. Pasalnya, kandungan nutrisi yang kurang ini tidak dapat memenuhi gizi burung kacer, sehingga dapat menyebabkan kerontokan pada bulunya. Oleh sebab itu, pilih lah jenis pakan burung kacer yang memiliki kandungan nutrisi banyak. Biasanya pakan tersebut mengandung senyawa nutrisi berupa protein, karbohidrat, zat mineral, hingga berbagai jenis vitamin.

Terserang Penyakit

Penyebab ini bisa terbilang cukup fatal. Pasalnya, burung yang terserang penyakit dengan beberapa virusnya biasanya dapat juga menyerang pada beberapa bagian tubuh burung termasuk juga pada bulunya. Oleh sebab itu, selalu jaga kebersihan dan kesehatan burung agar tidak terserang penyakit yang dapat menyebabkan kerontokan pada bulu burung kacer ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.